TERHUBUNG TIDAK ADA INTERNET, Atasi Dengan 2 Opsi Cara Ini!

 TERHUBUNG TIDAK ADA INTERNET, Atasi Dengan 2 Opsi Cara Ini! , hallo teman teman semuanya , kali ini didi akan berbagi lagi mengenai cara mengatasi wifi kalian tidak konek / eror yang mengakibatkan gagalnya sambungan internet di HP android kalian ya . 

Nah kali ini didi sudah sediakan 2 cara yang bisa kalian coba untuk mengatasi TERHUBUNG TIDAK ADA INTERNET di hp kalian ya . oke mungkin gak usah lama lama yuk kita lihat caranya 

TERHUBUNG TIDAK ADA INTERNET




 Ada 2 Opsi cara yang bisa kalian lakukan untuk mengatasi masalah  wifi ( Terhubung tidak ada Internet )

1.Cara yang pertama yaitu :

- Matikan Wifi

- Hidupkan Mode pesawat di hp kalian tunggu 1-3 menitan

- Restart / Matikan hp kalian 

-Hidupkan hp kalian kembali

- Dan matikan Mode pesawatnya 

- Aktifkan  wifi kembali

-Selamat ... hp kalian sudah terkoneksi wifi kembali.


2. Cara kedua yaitu :

-  Masuk Ke menu Pengaturan/ setting Hp kalian

- Cari WiFi Dan Klik

- Klik Tanda Panah Di Samping Tulisan ( Terhubung Tidak Ada Internet )

- Klik setelan IP  ( DHCP ) lalu klik Statik

- Setting dan Ubah Alamat IP Menjadi  ( 192.168.1.13 )

Gateway : 192.168.1.1

Panjang awalan : 24

DNS1 : 8.8.8.8

- Klik Ubah Jaringan 

- dan selamat kalain bisa terkoneksi wifi kembali


semoga Informasi ini bisa membantu teman teman semua yang mengalami masalah yang sama yaitu TERHUBUNG TIDAK ADA INTERNET , semoga bermanfaat selamat mencoba.



EmoticonEmoticon